- Bagian Adbang, Hadiri Rakor Bankeu Provinsi Jateng
- Plt Kabag Kesra Hadiri Sholawat dan Ngaji Kebangsaan GP Ansor Kelurahan Sucenjurutengah
- Bagian Prokopim Dampingi Bupati Terima Penghargaan UHC
- Semarak Undian Simpanan Tahun 2025 BPR BKK Purworejo
- Kabag Perekonomian dan SDA Ikut Semarakkan Undian BPR BKK Purworejo
- Bagian Prokopim Siap Dukung Pelaksanaan Senam Bersama Hari Jadi Ke-195 Purworejo
- Rakor Pelaksanaan dan Pengawasan Pupuk Bersubsidi
- Sosialisasi Pedoman Evaluasi Internal AKIP
- Plt Asisten Perekonomian dan Pembangunan Tegaskan Pembangunan Kantor Imigrasi Purworejo Segera Direalisasikan
- Penandatanganan Perjanjian Kinerja 2026, Pj Sekda Tegaskan Integritas Dalam Setiap Pekerjaan
Sosialisasi Pedoman Evaluasi Internal AKIP

Keterangan Gambar : Dokumentasi
Bagian Organisasi Setda Kabupaten Purworejo gelar Sosialisasi
Pedoman Evaluasi Internal Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah
(AKIP) pada Senin, (26/1/2026).
Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Otonom Setda Kabupaten
Purworejo ini diikuti oleh pejabat perencanaan dari seluruh perangkat daerah.
Sosialisasi ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman
perangkat daerah terhadap pedoman evaluasi internal AKIP sebagai instrumen
penting dalam menilai capaian kinerja instansi pemerintah secara sistematis dan
berkelanjutan. Melalui pemaparan materi dan penjelasan teknis, peserta
memperoleh gambaran menyeluruh mengenai mekanisme, tahapan, serta indikator
evaluasi yang menjadi acuan dalam pelaksanaan evaluasi internal AKIP.



